DESKRIPSI
Divisi Pengembangan Minat & Bakat
DPMB Kemakom adalah sebuah divisi yang bergerak dalam hal penyaluran dalam bidang minat dan bakat untuk warga Kemakom khusus nya pada bidang non akademik, DPMB juga bertindak sebagai pengawas kegiatan – kegiatan komunitas atau kumpulan yang ada di Kemakom. Divisi ini memiliki tiga biro yaitu, Biro Keakraban, Biro Kesenian, dan Biro Keolahragaan
- Biro Kesenian & Keakraban berfokus pada penyaluran minat dan bakat warga Kemakom khususnya pada bidang Seni dan menjalin keakraban dengan warga Kemakom.
- Biro Keolahragaan berfokus pada penyaluran minat dan bakat warga Kemakom khususnya pada bidang Olahraga.
- Biro Digital berfokus pada penyaluran minat dan bakat warga Kemakom berupa Digital